Menu

Mode Gelap

Berita · 14 Mar 2025 23:28 WIB

Mabes Polri Geledah Terkait korupsi revitalisasi dan modernisasi Pabrik Gula Asembagus Situbondo


Mabes Polri Geledah Terkait korupsi revitalisasi dan modernisasi Pabrik Gula Asembagus Situbondo Perbesar

Situbondo, Publikapost.com –  Bareskrim Mabes Polri  bagian Penyidik  Korps Pemberantasan Tidak Pidana Korupsi (Kortas Tipikor) lakukan penggeledahan di Kantor PTPN 1 Region 4  Surababaya, Rabu(12/3/2025).

Dari informasi yang dihimpun Publikapost, penggeledahan tersebut berkaitan revitalisasi dan modernisasi Pabrik Gula Asembagus Situbondo milik PTPN 1 yang saat sudah naik di tahap penyidikan.

Dilansir dari detik, Deni Willis Dajanie  selaku Sekretariat Perusahaan & Hukum PTPN I Regional 4 membenarkan proses penggeledahan tersebut.

“Benar Bareskrim mendatangi kantor PTPN I Regional 4 terkait perkara Dugaan korupsi revitalisasi dan modernisasi PG Asem Bagus,” kepada awak media.

Pihaknya juga bersedia mengikuti proses yang sudah berjalan dan akan menghormati sesuai hukum yang berlaku.

“Kami sangat koperatif dan sepenuhnya mendukung dengan memberikan informasi dan data terkait dan membantu tim bareskrim secara profesional,” bebernya.

Artikel ini telah dibaca 42 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Inspektorat Melakukan Audit Penggunaan Dana Puskesmas Tahun Anggaran 2024

1 Juli 2025 - 12:43 WIB

HUT Bhayangkara Ke-79, Prabowo : Kepolisian Harus Jadi Tangguh, Unggul, Bersih dan Dicintai Rakyat

1 Juli 2025 - 10:56 WIB

LHKPN Ketua DPRD Dipertanyakan, M. Sahi: Jangan Terburu-buru Menilai

1 Juli 2025 - 09:29 WIB

Telah Terbentuk Permata Indonesia yang Siap Berantas Kriminalitas Di Sumbar

30 Juni 2025 - 21:51 WIB

Enam Unit Gudang Di Komplek Cemara Cahaya Mas Hangus Terbakar

30 Juni 2025 - 00:21 WIB

Pengurus KOTA Antero taekwondo Club 2025-2026 Resmi Dilantik

29 Juni 2025 - 18:24 WIB

Trending di Berita