Menu

Mode Gelap

Berita · 16 Jan 2024 16:05 WIB

Habib Husain Apresiasi Kinerja Polri Dalam Penanganan Penangkapan Pelaku Pengancaman Terhadap Anis Baswedan


Habib Husain Apresiasi Kinerja Polri Dalam Penanganan Penangkapan Pelaku Pengancaman Terhadap Anis Baswedan Perbesar

Situbondo, Publikapost.com – Penangkapan pelaku pengancaman terhadap Calon Presiden Anis Baswedan terus mengalir dan mendapat apresiasi kinerja Polri yang dianggap respon cepat. Dalam apresiasi ini terus mengalir dari berbagai kalangan seperti Habib Husein Bin Syaikh Abu Bakar atau yang akrab disapa Habib Husein merupakan salah satu tokoh agama di Kabupaten Situbondo.

Habib Husein yang berasal dari Kecamatan Kapongan ini juga memberikan apresiasi atas kinerja POLRI yang berhasil mengungkap dan menangkap pelaku pengancaman terhadap Calon Presiden Anies Rasyid Baswedan.

“Saya mengucapkan terima kasih dan mengapresiasi kepada Kepolisian Republik Indonesia yang begitu cepat menangkap orang yang telah mengancam keselamatan Bapak Anies Rasyid Baswedan”, kata Habib Husein, Selasa, (16/1/2024).

Selain mengapresiasi kinerja Polri, Habib Husein juga mengajak kepada masyarakat untuk berperan serta menjaga, menghormati dan  mensukseskan Pemilu 2024 yang sebentar lagi akan dilaksanakan di Indonesia umumnya dan Kabupaten Situbondo khusunya.

Artikel ini telah dibaca 95 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Debat Ketiga Gagal, Ini Kata Tim Kuasa Hukum Paslon 01 (Rio -Ulfi)

22 November 2024 - 22:36 WIB

Rutan Labuhan Deli Salurkan Bantuan Sosial Kepada Keluarga Warga Binaan

22 November 2024 - 22:28 WIB

Sindikat Penculikan Berkepemilikan Senjata Api Ilegal di Labuhanbatu Berhasil Dilumpuhkan 

22 November 2024 - 21:19 WIB

Program Walinagari Padang Bintungan Budidaya Ikan Lele

22 November 2024 - 18:12 WIB

Sosialisasi dan Pendidikan Pemilih Bagi WBP Rutan Situbondo Dalam Pilkada Serentak 2024

22 November 2024 - 17:44 WIB

Polsek Mampang Prapatan Menghadiri Rapat Koordinasi Persiapan Pilgub Bersama Stakeholder

22 November 2024 - 14:03 WIB

Trending di Berita