Menu

Mode Gelap

Berita Β· 31 Okt 2024 02:39 WIB

Aliansi LINGKAR SUMUT Geruduk MIe Gacoan SM Raja Minta Kapoldasu Periksa PT Mitra Bali Sukses Di Duga Tak Miliki Izin SIPA


Tampak Foto Mie Gacoan Sisingamangaraja Medan Perbesar

Tampak Foto Mie Gacoan Sisingamangaraja Medan

Medan – Publikapost.com Lintas Kajian Kaum Gerakan (Movement People Study Cross) Sumatera melakukan Aksi Di depan Mie Gacoan yang berada di Jalan Sisingamangaraja Kota Medan, Rabu (30/10/2024).

Ahmad Karim Kordinator Aksi LINKKAR dalam pernyataan sikapnya mengatakan :

1. Meminta Bapak Kapoldasu agar segera memanggil dan memeriksa Pimpinan /Manager PT. Mitra Bali Sukses (Mie Gacoan) Wilayah Kota Medan yang kami duga dengan sengaja melakukan tindak pidana melakukan Penggunaan Sumber Daya Air untuk kegiatan Usaha tanpa izin

2. Meminta Bapak Kepoldasu serta Bapak Dirkrimsus agar segera melakukan pemeriksaan Dokumen Surat Izin Penguasaan air Tanah (SIPA) PT Mitra Bali Sukses (Mie Gacoan) Wilayah Kota Medan yang kami Duga hingga hari ini memanfaatkan air bawah tanah tanpa Izin.

3. Meminta Bapak Kapoldasu menindak tegas Pimpinan/Manager PT Mitra Bali Sukses (Mie Gacoan) Wilayah Kota Medan jika terbukti melakukan perbuatan dengan melawan hukum sebagaimana Pasal 70 Haruf C Undang – Undang No 17 Tahun 2019 Tentang Sumber Daya Air.

Terlihat Pantauan Team Wartawan Melakukan Investigasi Diduga Air Limbah Mie Gacoan Keluar Ke Bahu Jalan Raya, Dan Bau Busuk

Setelah Satu jam berorasi akhirnya Juna Perwakilan Mie Gacoan mendatangi Peserta Aksi.

“Apa yang menjadi tunutan peserta Aksi akan saya sampaikan Kepada Pimpinan,” katanya.

Ahmad Arni Kordinator Aksi mengatakan dirinya kecewa dengan jawaban Perwakilan Mie Gacoan.

 

“Kita Duga PT Mitra Bali Sukses (Mie Gacoan) tidak memiliki Surat Izin Penguasaan air Tanah (SIPA) karena hingga saat ini mereka tidak bisa menunjukan Dokumen tersebut,” katanya sambil membubarkan Aksi.

Di lokasi Dalam Investigasi Team Dari Wartawan, Dimana Saluran Air dari Mie Gacoan Pecah Dan menimbulkan bau tak sedap serta terjadi genangan air di sekitar bak sampah milik Mie Gacoan hingga ke Badan jalan. (Kepala Perwakilan Sumut – Habib)

Artikel ini telah dibaca 43 kali

Baca Lainnya

Diduga Melakukan Pembiaran Perjudian Dan Di Back-up Oknum Wartawan Insial HN, Kapolres Belawan Bungkam Ketika Dikonfirmasi Adanya Perjudian Di Jalan M.Basyir

16 Februari 2025 - 20:22 WIB

Satlantas Polresta Deli Serdang, Melaksanakan Operasi Keselamatan Toba 2025 Dengan HurmanisΒ 

16 Februari 2025 - 19:04 WIB

Uji dan Evaluasi Tingkat, Ratusan Siswa Antero Taekwondo Club ikuti UKT

16 Februari 2025 - 11:28 WIB

Guna Harkamtibmas, Kasipem dan Pengurus Rw 013 Serta LMK Rw 013 Menteng Dalam Gelar Patroli Jaga Kampung

16 Februari 2025 - 02:18 WIB

Menteri Keuangan Tegaskan Tidak Ada PHK Honorer di Seluruh Kementerian dan Lembaga

15 Februari 2025 - 16:49 WIB

Lokasi Jalan Gelap dan Sepi, Pengendara Mobil Tewas di Tusuk Kawanan Begal dan Bawa Kabur Mobil Korban

15 Februari 2025 - 00:08 WIB

Trending di Berita