Menu

Mode Gelap

Berita · 21 Mei 2023 12:51 WIB

Hotel Tempat BO di Doakan Bersama Warga


Hotel Tempat BO di Doakan Bersama Warga Perbesar

Malang, Publikapost.com – Dua hotel di Tlogomas, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang untuk sementara ditutup . Penutupan tersebut  imbas dari penolakan masyarakat  yang menduga hotel  itu digunakan untuk praktik prostitusi dan open booking (BO).

Penutupan Hotel Smart Tlogomas dan RedDoorz Griya Cempaka di Jalan Koral RW 08, Tlogomas, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang itu dilaksanakan pada Minggu (21/5/2023).

Meski ditutup sementara, warga tetap bergerak untuk menunjukkan sikap tegas penolakan dugaan aktivitas prostitusi di wilayah tersebut. Gerakan tersebut dilakukan dengan cara menggelar doa bersama di depan dua penginapan tersebut.

Ketua RW 08 Agung Winarno mengatakan dengan adanya kegiatan doa semacam ini harapannya orang-orang yang berpikiranhendak melakukan kegiatan melanggar moral di wilayah RW 08 bisa mengurungkan niat.

“Kami merealisasi apa yang selama ini dikeluhkan oleh warga terkait keberadaan dua hotel yang sudah alih fungsi. Awalnya diberi izin kos-kosan beralih menjadi hotel dengan fasilitas yang terbatas,” ujar Agung kepada wartawan.

“Terlebih di hotel ini juga ada aktivitas yang melanggar nilai moral yang selama ini kita jaga,” pungkasnya.

Artikel ini telah dibaca 16 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pemkab Padang Pariaman Gelar Diskusi Publik ” Baiyo Batido” Gerakan Bersama Membangun Nagari 

15 Juli 2025 - 22:56 WIB

Rahmat Hidayat Resmi Pimpin PMI Padang Pariaman Periode 2025–2030

15 Juli 2025 - 21:56 WIB

Kajati Sulsel Setujui RJ Kasus  Polisi Tembak Polisi  

15 Juli 2025 - 21:49 WIB

Fokus Tata Kelola JVC dan Kesejahteraan Masyarakat, Kejati Sulsel Dorong Percepatan Investasi Pertambangan Berkeadilan

15 Juli 2025 - 17:34 WIB

Polri Dukung Anak Yatim Piatu Asal Tanjung Beringin Sabet Juara Kejurkab Angkat Berat, Inspiratif!

15 Juli 2025 - 10:35 WIB

Polres Tapanuli Selatan Bersama Forkopimda Melaksanakan Apel Operasi Patuh Toba 2025

15 Juli 2025 - 00:13 WIB

Trending di Berita