Menu

Mode Gelap

Berita ยท 26 Okt 2023 00:47 WIB

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kakanwil) Sumbar H. Mahyudin Menggantikan H. Helmi , Pesan Yaqut Cholil Qoumas Laksanakan Tugas dan Amanat Sebaik Baiknya


Penandatanganan Pergantian Pejabat Kementerian Agama Perbesar

Penandatanganan Pergantian Pejabat Kementerian Agama

Padang, Publikapost.com – Menteri agama Yaqut Cholil Qoumas melakukan rotasi atau penyegaran dalam organisasi yang di kepala nya melantik H. Mahyudin sebagai kepala kantor wilayah kementrian agama provinsi Sumatera Barat menggantikan H. Helmi, pelantikan dilaksanakan di operation Room kantor pusat kementerian Agama RI (Kemenag) jalan lapangan banteng No. 3 – 4 pasar baru jakarta pusat ,Rabu ( 25 /10/ 2023).

Selain mahyudin kepala kementerian Agama RI juga melantik enam penjabat eselon II di lingkungan kementerian agama yaitu :

1. Mamat Rahmatullah menjadi kepala biro administrasi umum, perencanaan dan keuangan Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung.

2.Saifi sebagai kepala Biro administrasi , kemahasiswaan dan kerja sama universitas islam negeri (UIN) Antasari Banjarmasin,

3.Trimo menjadi direktur Pendidikan Hindu direktorat jenderal bimbingan masyarakat Hindu kementerian Agama.

4.I Gusti Made Sunartha menjadi direktur urusan agama Hindu direktorat jenderal bimbingan masyarakat Hindu kementerian Agama.

4.A munir menjadi kepala Biro administrasi umum perencanaan dan keuangan universitas islam negeri (UIN) Sultan Syarif Kasim Riau,

Terakhir H. Helmi dilantik menjadi Kepala Biro Administrasi, kemahasiswaan dan kerjasama Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Thaha Saifuddin Jambi.

Pelantikan Pengambilan Sumpah Pejabat Kementerian Agama

Meminta kepada seluruh jajaran yang dilantik untuk mengemban tugas dan amanat dengan sebaik-baiknya sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan norma agama,” ujar Kepala Kementerian Agama yang akrab disapa Yaqut ini .

lebih lanjut dia mengatakan saya percaya bahwa bapak/ ibu dapat melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya sesuai dengan tanggung Jawab, semoga allah selalu bersama kita semuanya dalam mengemban amanah yang besar di kementerian Agama ini,” Ujar Yaqut Cholil Qoumas dalam keterangan nya laporan yang di terima. (RIZKI AHMAD RIFANDI)

Artikel ini telah dibaca 112 kali

Baca Lainnya

Masyarakat Medan Wajib Tahu, Kendaraan Dengan Lampu Modifikasi Akan Di Tindak Tegas Satlantas Polrestabes Medan

18 April 2025 - 23:28 WIB

Petugas Kebersihan Kecamatan Medan Tembung Keluhkan Nasibnya Kepada Anggota DPRD Kota Medan Lela Badri, Camat Medan Tembung Blokir Nomor Wartawan Saat Dikonfirmasi

18 April 2025 - 18:32 WIB

Bupati Padang Pariaman Lepas Josal FC Menuju Liga IV Nasional

18 April 2025 - 18:29 WIB

Warga Gang Kasih Kecewa Tuding Lurah Binjai Di Duga Manipulasi Data. Lurah Binjai Tegaskan Gang Kasih Adalah Fasum Dan Aset Pemko Medan

18 April 2025 - 13:36 WIB

Hari Raya Paskah, Kapolres Metro Depok Lakukan Pengecekan Gereja

18 April 2025 - 10:21 WIB

Bangunan Royal Residence Di Ruang Terbuka Hijau Mendapat Tanggapan Serius Dari Pusat Studi Hukum dan Pembaharuan Peradilan Medan

18 April 2025 - 00:55 WIB

Trending di Berita