Menu

Mode Gelap

Berita ยท 5 Mei 2024 14:11 WIB

Melestarikan Gandang Tasa Kesenian Tradisional dari Pariaman


Kesenian Daerah Gandang Tesa Perbesar

Kesenian Daerah Gandang Tesa

Pariaman, Publikapost.com – Kesenian Tambua Tasa atau Gandang Tasa merupakan salah satu kesenian tradisi masyarakat minangkabau yang masih dilestarikan sampai saat ini.

Hal ini, disampaikan salah seorang Ketua Karang Taruna Pondok duo Rizki Putra Zulfa saat kegiatan Gandang Tasa digelar dua kali dalam seminggu, di lapangan Voly Kampung Balacan Kota Pariaman, Sabtu (4/5/2024) malam.

Ia menjelaskan, kegiatan Tambua Tasa ini, selalu rutin dilakukan dua kali dalam seminggu dengan latihan untuk persiapan nantinya acara Hoyak Tabuik di Pariaman.

Ketua Karang Taruna Pondok Duo Rizki Putra Zulfa

Menurutnya, latihan ini selalu diagendakan untuk melatih anak-anak kita supaya kedepannya lebih baik lagi untuk kegiatan-kegiatan menyambut acara-acara penting di Kota Pariaman.

“Diharapkan kepada adik-adik kita dapat meningkatkan latihannya, dan sekaligus melestarikan kesenian Tambua Tasa ini, ” ungkapnya.

Pada kegiatan tersebut, turut hadir Lurah Pondok Duo Rinaldi, S.Sos, Suhermen Mursyid, pemuda, dan warga Kota Pariaman.

(Fakhri/Nursal Tanjung)

Artikel ini telah dibaca 68 kali

Baca Lainnya

Warga Gang Kasih Kecewa Tuding Lurah Binjai Di Duga Manipulasi Data. Lurah Binjai Tegaskan Gang Kasih Adalah Fasum Dan Aset Pemko Medan

18 April 2025 - 13:36 WIB

Hari Raya Paskah, Kapolres Metro Depok Lakukan Pengecekan Gereja

18 April 2025 - 10:21 WIB

Bangunan Royal Residence Di Ruang Terbuka Hijau Mendapat Tanggapan Serius Dari Pusat Studi Hukum dan Pembaharuan Peradilan Medan

18 April 2025 - 00:55 WIB

Warga Gang Kasih Tuding Lurah Binjai Di Duga Manipulasi Data, Sosialisasi Aset Gagal, Honorer Dinas SDABMBK Kota Medan Tanpa SPT Di Tolak Warga

17 April 2025 - 22:10 WIB

Diduga Tidak Sesuai Anggaran Bagian Dari Kontruksi Bangunan Mengalami Keretakan

17 April 2025 - 01:55 WIB

Bupati Padang Pariaman Fokus Menurunkan Angka Stunting, Mengeliminasi TB Paru, dan Penanganan Penyakit Jantung

17 April 2025 - 00:28 WIB

Trending di Berita