Menu

Mode Gelap

Berita ยท 24 Sep 2024 11:08 WIB

Respon Tindakan Tegas Polda Sumut Memburu Genk Motor Mendapat Aplous Dari Kalangan Masyarakatย 


Respon Tindakan Tegas Polda Sumut Memburu Genk Motor Mendapat Aplous Dari Kalangan Masyarakatย  Perbesar

 

Sumut, publikapost.com Polda Sumut sebagai Aparat Penegak Keamanan dan Hukum menindak tegas aksi para Genk Motor pemicu keresahan masyarakat mengganggu Kamtibmas.

Respon penindakan tegas itu merupakan konsistensi pihak Aparat Kepolisian cegah dan antisipasi gangguan Kamtibmas Publik atas aksi kriminal, balapan liar, dan kekerasan dari para Genk Motor yang sering terjadi di Kawasan Perkotaan.

Aplous disampaikan para Tokoh Masyarakat, Akademisi, dan para Kalangan Pengusaha Lokal atas presfektif tindakan tegas pihak Kepolisian melakukan razia dan patroli, khusus pada malam hari, pastikan Kamtibmas dalam kondisi kondusif.

Syaiful Lubis, salah seorang perwakilan Komunitas Warga mengatakan, tindakan tegas Polda Sumut merupakan efisiensi kinerja Polisi yang presisi memberi rasa aman penegakan Kamtibmas bagi warga, dan esensi efek jera kepada para Pelaku yang melakukan aksi kriminal.

“Kita dukung kinerja Kepolisian yang terus bergerak melakukan pengawasan dan pengamanan. Sangat penting, khususnya bagi para Orang tua yang selalu khawatir dengan keselamatan anak-anak mereka yang masih berada di luar rumah pada malam hari,” katanya, Minggu (22/09/2024).

Para Pengamat Keamanan juga mengapresiasi strategi yang diterapkan Polda Sumut, termasuk penggunaan teknologi dan informasi dari masyarakat untuk melacak keberadaan kelompok para Genk Motor.

Dr. Deddy Gunawan, Pengamat Kepolisian mengungkapkan, “Sinergitas yang dibangun pihak Kepolisian kepada Masyarakat, bagian interaksi kepercayaan sehingga tercipta strategi kepedulian salah satu kunci solusi membasmi Kejahatan Jalanan. Polda Sumut berhasil menciptakan sistem keamanan berbasis partisipasi Publik,” ucapnya, Senin (23/09/2024).

Kalangan Pengusaha dan Pelaku Industri Pariwisata di Kota Medan dan sekitarnya, turut mendukung langkah tegas Aparat Kepolisian. Menurut mereka, penekanan aksi kejahatan jalanan dari para Genk Motor berdampak positif menjaga citra keamanan kota, dan integritas sistem meningkatkan kunjungan para Wisatawan.

“Kepercayaan akan citra keamanan Kota hadir kembali. Tamu dari Luar Kota yang kami undang dapat merasakan kenyamanan. Penindakan tegas kepada para Genk Motor membuat aktivitas jalanan menjadi lebih aman dan kondusif,” sebut Andi Setiawan, Pemilik salah satu restoran di Kota Medan.

Kesungguhan Polda Sumut memburu dan membasmi para Genk Motor salah satu contoh nyata tindakan tegas dan terukur, terciptanya perubahan yang signifikan akan Kamtibmas. (William)

Artikel ini telah dibaca 19 kali

Baca Lainnya

DPD KSPSI AGN Sumut Hadiri Pesta Rakyat Kampung Tahu Jilid II Di Binjai

27 April 2025 - 00:09 WIB

Diduga Bekingi Pendeta Kuasai Lahan Warga, Hotben Siregar Kembali Berulah di Medan

26 April 2025 - 21:10 WIB

Walikota Pariaman Buka Sosialisasi Koperasi Merah Putih

26 April 2025 - 17:56 WIB

Mayjen TNI (Mar) Oni Junianto Resmi Pimpin Taekwondo Indonesia DKI Jakarta Lewat Musprov 2025

26 April 2025 - 17:53 WIB

Satpol PP Damkar Padang Pariaman Melakukan Tindakan Penertiban Terhadap Pelajarย 

26 April 2025 - 01:18 WIB

Polisi Mengamankan Mahasiswa Pengedar Ganja

26 April 2025 - 01:15 WIB

Trending di Berita