Menu

Mode Gelap

Berita · 18 Des 2023 13:31 WIB

Anggota Koramil 0823/01 Kota Hadiri Bakti Sosial dan Khitanan Massal


Anggota Koramil 0823/01 Kota Hadiri Bakti Sosial dan Khitanan Massal Perbesar

Anggota Koramil 0823/01 Kota Hadiri Bakti Sosial dan Khitanan Massal

Situbondo, Publikapost.com – Danramil 0823/01 Kota diwakili Peltu Alif Permadi menghadiri bakti sosial dan khitanan massal dalam rangka HUT PGRI 78 Dan Hari Guru Nasional Ke 30. Kegiatan tersebut berlangsung di halaman sekolah SDN V Patokan Situbondo. Senin, (18-12-2023)

Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Dinas Pendidikan Situbondo yang diwakili Andi Yuliadi, Kabid P2TP, Koramil Situbondo 0823/01 Kota, Camat Situbondo diwakili Sekcam, Kapolsek Kota diwakili Aiptu Wahyu, Ketua PGRI Situbondo, Abdus Somad, Seluruh kepala sekolah SD dan SMP berserta guru se-kecamatan Situbondo, peserta khitan 30 anak dan penerima bansos 120 orang.

Menurut Peltu Alif Permadi saat dikonfirmasi oleh media ini menjelaskan bahwa dalam kegiatan tersebut bertujuan betapa pentingnya menjaga kesehatan dan kebersihan, serta menumbuhkan kepedulian terhadap sesama dan juga sebagai menunaikan Sunnah Rasul.

Selain itu kegiatan pemberian Bansos secara simbolis diberikan kepada orang-orang yang membutuhkan.

“Bantuan sosial ini sangat bermanfaat bagi penerima karena dapat membantu mengurangi beban pengeluaran dan meningkatkan daya beli masyarakat, sehingga memungkinkan mereka terlepas dari jeratan kerentanan dan kegoncangan ekonomi dan sosial akibat ketidak mampuan menghadapi situasi yang dialaminya.” tutup Peltu Alif Permadi. (Dee)

Artikel ini telah dibaca 40 kali

Baca Lainnya

Pastikan Kesiapan Pemilu, Kapolresta Deli Serdang Tinjau dan Cek Gudang Logistik KPU

21 November 2024 - 20:24 WIB

Plt Bupati Padang Pariaman Evaluasi Rakor TPPS dalam Penyebaran Informasi Penurunan Stunting

21 November 2024 - 20:21 WIB

Satlantas Polres Situbondo Sosialisasi Penggunaan Sepeda Listrik dan Bahaya Balap Liar kepada Pelajar

21 November 2024 - 15:31 WIB

Pastikan Zero Halinar, Rutan Situbondo, Kembali Geledah Kamar Hunian WBP

21 November 2024 - 15:23 WIB

Pengairan Perdana Irpom 2024 Dukung Ketahanan Pangan di Situbondo

21 November 2024 - 12:34 WIB

Kantor Cabang PT. Bioli Lestari Agricultural Parts Product Cabang Medan Diduga lilegal Tidak Memiliki Perizinan

21 November 2024 - 12:29 WIB

Trending di Berita